September 2018

Rektor Buka Mastaf PC IMM Universitas Muhammadiyah Palembang 2018

Sambut mahasiswa baru, Pimpinan Cabang (PC) Ikatan Mahasiswa Muhammadiyah (IMM) Universitas Muhammadiyah Palembang (UMPalembang) menggelar Masa Taaruf (Mastaf) tahun 2018 dengan tema “Membumikan Gerakan Keilmuan dengan Mewujudkan Generasi Religius, Intelektual, dan Humanis”. Kegiatan yang dihelat di Auditorium Pimpinan Wilayah Muhammadiyah Sumatera Selatan, Selasa (11/9/2018), dibuka secara resmi oleh Rektor UMPalembang Dr. Abid Djazuli, S.E., M.M. […]

Rektor Buka Mastaf PC IMM Universitas Muhammadiyah Palembang 2018 Read More »

FEB UMPalembang Gelar Kuliah Perdana TA 2018/2019

Kuliah Perdana Fakultas Ekonomi dan Bisnis (FEB) Universitas Muhammadiyah Palembang (UMPalembang) Tahun Akademik (TA) 2018/2019, Kamis (6/9/2018). Dr. Muhammad Adil, MA., Dosen Senior UIN Raden Fatah Palembang dengan materi Memasuki Era Revolusi Industri 4.0 Peluang dan Tantangan bagi Perguruan Tinggi. Hadir dalam kegiatan tersebut, Dekan FEB Drs. H. Fauzi Ridwan, S.E., M.M., Wakil Dekan dan

FEB UMPalembang Gelar Kuliah Perdana TA 2018/2019 Read More »

Majelis Diktilitbang PP Muhammadiyah Beri Kuliah Umum di PK2MB 2018 UMPalembang

Ketua Majelis Pendidikan Tinggi Penelitian dan Pengembangan (Diktilitbang) Pimpinan Pusat Muhammadiyah Prof. H. Lyncolin Arsyad, M.Sc., P.hD., memberikan kuliah umum dihadapan 2557 mahasiswa baru dan civitas akademika Universitas Muhammadiyah Palembang (UMPalembang). Kegiatan yang dihelat di halaman Fakultas Ekonomi dan Bisnis UMPalembang ini dalam kegiatan kegiatan Pengenalan Kehidupan Kampus Bagi Mahasiswa Baru (PK2MB) Tahun Akademik 2018/2019,

Majelis Diktilitbang PP Muhammadiyah Beri Kuliah Umum di PK2MB 2018 UMPalembang Read More »

2557 Mahasiswa Baru UMPalembang Ikuti Program PK2MB 2018

Dalam rangka menyiapkan mental dan memberikan gambaran terkait sistem pembelajaran dan kehidupan di kampus, Universitas Muhammadiyah Palembang (UMPalembang) menggelar program kegiatan Pengenalan Kehidupan Kampus Bagi Mahasiswa Baru (PK2MB) Tahun Akademik 2018/2019. Kegiatan ini diikuti 2557 mahasiswa baru yang terdaftar. Kegiatan yang dilaksanakan mulai tanggal 4-6 September 2018 sejak pukul 07.30 WIB sampai 16.30 WIB secara

2557 Mahasiswa Baru UMPalembang Ikuti Program PK2MB 2018 Read More »