Dosen FH Universitas Muhammadiyah Palembang Gelar Pendidikan Hukum dalam Meningkatkan Kesadaran Hukum di Kalangan Remaja di Desa Betung I
um-palembang.ac.id – Dalam rangka pengabdian pada masyarakat, tim dosen Fakultas Hukum (FH) Universitas Muhammadiyah (UM) Palembang yang terdiri dari Ketua Jumadi, S.H., M.H., dan anggota Indrajaya, S.H., M.H., menggelar Pendidikan Hukum dalam Meningkatkan Kesadaran Hukum di Kalangan Remaja di Desa Betung I, pada Senin (17/2/2025). Kegiatan tersebut diikuti Siswa Kelas XII SMA Negeri 1 Lubuk […]