Rektor UMPalembang Serahkan 368 Mahasiswa KKN Ke Pemkab Ogan Ilir
Rektor Universitas Muhammadiyah Palembang, Dr. Abid Djazuli, S.E., M.M., menyerahkan 368 mahasiswa peserta Kuliah Kerja Nyata (KKN) Angkatan 50 kepada Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Ogan Ilir yang akan melakukan kegiatan KKN di 32 desa dan 2 kelurahan pada kecamatan Tanjung Batu dan kecamatan Payaraman. Penyerahan mahasiswa KKN Reguler dari pihak Rektor UMPalembang ke Pemkab Ogan Ilir […]
Rektor UMPalembang Serahkan 368 Mahasiswa KKN Ke Pemkab Ogan Ilir Read More »