Maret 2018

Perangi Hoax, PC IMM UMPalembang Gelar FGD Tentang Peran Media

Pimpinan Cabang Ikatan Mahasiswa Muhammadiyah Universitas Muhammadiyah Palembang (PC IMM UMPalembang) menggelar Forum Group Diskusi (FGD) Peran Media dalam Proses Pembangunan Bangsa yang Berkarakter dan Berbudaya, di Hotel Princess Komplek Ilir Barat Permai. Kegiatan FGD tersebut diikuti perwakilan BEM dari perguruan tinggi di kota Palembang, UKM di lingkungan UMPalembang, dan perwakilan media massa di kota […]

Perangi Hoax, PC IMM UMPalembang Gelar FGD Tentang Peran Media Read More »

Semarak Milad IMM Ke 54, PK IMM FAI UMPalembang Gelar Panca Lomba Islami

Dalam Rangka Milad Ikatan Mahasiswa Muhammadiyah (IMM) ke 54, Pimpinan Komisariat (PK) IMM Fakultas Agama Islam (FAI) Universitas Muhammadiyah Palembang (UMPalembang) menggelar Panca Lomba Islami. Bertempat di Auditorium Pimpinan Wilayah Muhammadiyah Sumatera Selatan. Ratusan peserta dari SMA, dan MA mengikuti panca lomba islami ini, dan Wakil Rektor III UMPalembang Dr. Ir. Mukhtarudin Muchsiri, M.P., membuka

Semarak Milad IMM Ke 54, PK IMM FAI UMPalembang Gelar Panca Lomba Islami Read More »

Bersama UMPalembang, Kemenristek Dikti Gelar Pelatihan Fasilitator SINTA

Salah satu permasalahan yang masih dihadapi Indonesia yakni belum sebandingnya jumlah mahasiswa dan jumlah dosen dengan jumlah publikasi yang dihasilkan. Kurang dikenalnya penelitian anak negeri di tingkat global antara lain diakibatkan rendahnya publikasi global para peneliti tersebut. Mendorong kultur publikasi tersebut semakin tinggi, Kementerian Riset, Teknologi, dan Pendidikan Tinggi (Kemenristek Dikti) meluncurkan SINTA – Science

Bersama UMPalembang, Kemenristek Dikti Gelar Pelatihan Fasilitator SINTA Read More »

PC IMM UMPalembang Gelar Baitul Arqam

Puluhan peserta mengikuti Baitul Arqam Pimpinan Cabang Ikatan Mahasiswa Muhammadiyah (PC IMM) Universitas Muhammadiyah Palembang, bertempat di Masjid Al Hikmah Kampus A Universitas Muhammadiyah Palembang (UMPalembang). Peserta Baitul Arqam merupakan kader utusan setiap Pimpinan Komisariat IMM UMPalembang dan dibuka secara resmi oleh Wakil Rektor IV UMPalembang Drs. Ruskam Suaidi, M.H.I. “Baitul Arqam digelar, untuk membangkitkan

PC IMM UMPalembang Gelar Baitul Arqam Read More »

Lulusan UMPalembang Disalurkan Berkarir ke Luar Negeri

Dua alumni dari program studi Pendidikan Bahasa Inggris Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan (FKIP) Universitas Muhammadiyah Palembang (UMPalembang) yaitu Diyah Ayu Rafika, S.Pd., dan Adina Nikmawati, S.Pd., akan berangkat ke Thailand untuk disalurkan berkarir sebagai guru Bahasa Inggris di Sangkhom Islam Wittaya School Thailand. Keberhasilan Diyah Ayu Rafika, S.Pd., dan Adina Nikmawati, S.Pd., dapat bekerja

Lulusan UMPalembang Disalurkan Berkarir ke Luar Negeri Read More »

UMPalembang dan UII Yogyakarta Tandatangani Kerjasama Pengembangan IPTEK

Dr. Ir. Kgs. Ahmad Roni, MT, Dekan Fakultas Teknik Universitas Muhammadiyah Palembang (FT UM Palembang) dan Dr. Imam Djati Widodo, Dekan Fakultas Teknologi Industri Universitas Islam Indonesia (FTI UII) Yogyakarta sepakat melakukan penandatangan Nota Kesepahaman tentang Pengembangan Ilmu Pengetahuan dan Teknologi, bertempat di Gedung FT Universitas Muhammadiyah Palembang, Jl. Jendral A. Yani, 13 Ulu, Palembang,

UMPalembang dan UII Yogyakarta Tandatangani Kerjasama Pengembangan IPTEK Read More »

Rektor UMP menghadiri kegiatan peresmian gedung baru Stikes Muhammadiyah Palembang

Dr. Abid Djazuli, S.E., M.M., Rektor Universitas Muhammadiyah Palembang menghadiri kegiatan peresmian gedung baru Sekolah Tinggi Ilmu Kesehatan (Stikes) Muhammadiyah Palembang Peresmian gedung baru Stikes Muhammadiyah Palembang tersebut juga dihadiri Pimpinan Pusat Muhammadiyah Dr. H. Agung Danarto, M.Ag., dan Ketua Majelis Pendidikan Tinggi Penelitian dan Pengembangan PP Muhammadiyah Prof. Dr. H. Lincolin Arsyad.

Rektor UMP menghadiri kegiatan peresmian gedung baru Stikes Muhammadiyah Palembang Read More »

E-Learning Akan Diterapkan di UMPalembang

Universitas Muhammadiyah Palembang (UMPalembang) akan menyelenggarakan pembelajaran berbasis e-learning secara masif di seluruh fakultas. Hal ini akan dilakukan UMPalembang sebagai langkah maju dalam rangka melakukan percepatan kelembagaan sekaligus persiapan untuk dapat bersaing dalam era revolusi industri 4.0 yang disebut juga sebagai industri generasi keempat. Wakil Rektor I Universitas Muhammadiyah Palembang Prof. Dr. Indawan Syahri, M.Pd.,

E-Learning Akan Diterapkan di UMPalembang Read More »