Jalin Silaturahmi, PT. Bank Syariah Indonesia Tbk Kunjungi Universitas Muhammadiyah Palembang
um-palembang.ac.id – Universitas Muhammadiyah Palembang mendapat kunjungan dari PT Bank Syari’ah Indonesia, Tbk, Kantor Region III Palembang. Tujuan kedatangan PT Bank Syari’ah Indonesia tersebut dalam rangka untuk menjalin silaturahmi dan perundingan kerjasama, pada Rabu (12/1/2021). Kegiatan tersebut disambut oleh Rektor Universitas Muhammadiyah Palembang Dr. Abid Djazuli, S.E., M.M., Wakil Rektor III Dr. Ir. Mukhtarudin Muchsiri, […]