Dukung Akreditasi Internasional, Prodi Pendidikan Biologi FKIP UM Palembang Gelar Pelatihan Bahasa Inggris
um-palembang.ac.id – Program Studi (Prodi) Pendidikan Biologi Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan (FKIP) Universitas Muhammadiyah Palembang (UM Palembang) menggelar Pelatihan Bahasa Inggris Bagi Dosen dalam Merancang Pembelajaran di Kelas, dengan menghadirkan narasumber Jacob M. Brinkman, Rabu (15/9/2021). Acara tersebut dibuka secara resmi oleh Wakil Rektor I UM Palembang Prof. Dr. Indawan Syahri, M.Pd., yang digelar […]